Home » Uncategories » Review Samsung Galaxy A8+ (2018): Smartphone Kelas Tengah ...
1/31/2018 06:42:00 PM
Review Samsung Galaxy A8+ (2018): Smartphone Kelas Tengah ...
Fauzi Senin, 29 Januari 2018 • 19:40 Mengawali langkahnya di tahun 2018, Samsung meluncurkan dua smartphone baru dari jajaran seri A, yakni Galaxy A8 dan Galaxy A8+. Seiring kehadirannya di Indonesia, pada edisi kali ini PULSA pun langsung mengulas salah satu di antara dua punggawa anyar Samsung tersebut, yakni Galaxy A8+.Sekilas mengenai Galaxy A8+ (2018), bila ditilik dari spesifikasinya, smartphone ini sejatinya masuk kategori menengah. Namun, tidak demikian bila dilihat dari sisi harga yang ditawarkan. Dengan banderol Rp8.099.000, dari sisi harga jual smartphone ini justru sudah mendekati seri flagship. Lalu, apa yang membuat smartphone ini pantas dibanderol dengan harga setinggi itu? Untuk jawabannya, semoga tersaji dari review-nya berikut ini. Yuk, mari kita simak.Paket Penjualan : Handset, Charger, earset, kabel data, buku manual, kartu garansi, jelly case, SIM ejectorWarna : Orchid Gray, Black, dan GoldHarga : Rp 8.099.000
0 Response to "Review Samsung Galaxy A8+ (2018): Smartphone Kelas Tengah ..."
Post a Comment